KD. 3.5

Kompetensi Dasar (KD.3.5)
Menganalisis berbagai teori tentang proses masuk dan berkembangnya agama dan kebudayaan Hindu-Budha di Indonesia

Kompetensi Dasar (KD.4.5)
Mengolah informasi mengenai proses masuk dan perkembangan kerajaan Hindu-Budha dengan menerapkan cara berpikir kronologis, dan pengaruhnya pada masyarakat Indonesia pada masa kini serta mengemukakannya dalam bentuk tulisan. 

Tujuan Pembelajaran :
1. Menjelaskan proses masuknya agama Hindu-Budha di Indonesia 
2. Membandingkan teori-teori masuknya agama Hindu-Budha ke kepulauan Indonesia, sehingga peserta didik dapat memahami berbagai teori tentang masuk dan berkembangnya agama Hindu-Budha di Indonesia.
3. Menganalisis relevansi teori dengan kondisi masyarakat di kepulauan Indonesia

Materi Ajar
1. Proses masuk dan berkembangnya Hindu-Budha di Indonesia 
2. Teori tentang masuk dan berkembangnya agama dan kebudayaan Hindu-Budha di indonesia


Tidak ada komentar:

Posting Komentar